Halaman Depan Kantor Kepala Desa Babakan
Struktur Organisasi Desa Babakan
Balai Desa Babakan
Jalan Raya Garuda
Artikel Terkini
-
BABAKAN - Lebih dari 300 masyarakat berkumpul di Pertigaan Jalan Pengayoman, Desa Babakan, Kecamatan Kramat, Kabupaten Tegal untuk memeriahkan gelaran pawai obor dan nonton bareng (nobar) pada hari Sabtu (12/11/2022) malam.
Peserta yang mengikuti kegiatan ini meliputi anak-anak usia TK, para pelajar mulai dari tingkat SD sampai SMA, TPQ, ibu-ibu anggota PKK, dan bapak-bapak yang ada di Desa Babakan.
Pawai obor dan nonton bareng digelar dalam rangka memperingati Hari Pahlawan 10 November. Kegiatan ini diselenggarakan oleh mahasiswa UNNES GIAT 3 ...
-
BABAKAN - Pemerintah Desa Babakan mengadakan kegiatan Musyawarah Desa (Musdes). Kegiatan dilaksanakan pada hari Jumat 4 November 2022 bertempat di Balai Desa Babakan, Kecamatan Kramat, Kabupaten Tegal.
Musyawarah Desa (Musdes) ini membahas terkait penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Babakan tahun anggaran 2022. Kegiatan dihadiri oleh Perangkat Desa, LPMD, Ketua RT, Ketua RW, Ketua Karang Taruna, Ketua PKK, mahasiswa KKN UNNES 2022, dan perangkat lain. Kegiatan musyawarah diawali dengan sambutan oleh perwakilan perangkat Desa Babakan, ...
-
...
-
Daftar Surat Keputusan Kepala Desa Babakan
Surat Keputusan Tahun 2017 Nomor 141/1/2017 tentang Pemberhentian Saudara Slamet R. Sebagai Kepala Seksi Transtib dan menunjuk Saudara Slamet R. Sebagai Seksi Pemerintahan yang ditetapkan pada tanggal 5 Januari 2017
Surat Keputusan Tahun 2018 Nomor 41. 251/10/08 / 2018 tentang Bundes yang ditetapkan pada tanggal 5 Agustus 2018
Surat Keputusan Tahun 2019 Nomor 441/006/003/2019 tentang Pemegang Kuasaan Pengelola Keuangan Desa (PKPKD) dan Pelaksanaan Pengelolaan Keuangan Desa (PPKD) yang ditetapkan ...
-
Daftar Peraturan Kepala Desa Babakan
1
Peraturan Kepala Desa Nomor 1 Tahun 2022
tentang Bantuan Langsung Tunai
Lihat
2
Peraturan Kepala Desa Nomor 2 Tahun 2022
tentang Urusan Wajib
Lihat
...
-
Daftar Peraturan Desa Babakan
1
Peraturan Desa Nomor 1 Tahun 2022
tentang LPPD dan LKPPD
2
Peraturan Desa Nomor 2 Tahun 2022
tentang Kewenangan Lokal Desa
Lihat
3
Peraturan Desa Nomor 3 Tahun 2022
tentang Penetapan Anggaran Pendapatan dan Belanja
Lihat
4
Peraturan Desa Nomor 4 Tahun 2022
tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa
Lihat
...
-
1. Visi
“Bersama warga masyarakat, Pemerintah desa melanjutkan pembangunan yang bertujuan untuk mewujudkan peningkatan kesejahteraan bersama”
2. Misi
a. Bidang Pemerintahan1. Mendayagunakan Aparatur Pemerintah Desa di bidang pengadministrasian sesuai dengan Tugas Pokok dan Fungsi masing-masing yang diwujudkan dalam buku-buku administrasi desa, pertanahan, Pajak Bumi Bangunan2. Mendayagunakan lembaga-lembaga desa yang meliputi : BPD, LPMD, KPMD, RW, RT, PKK, Karang Taruna3. Menciptakan Keamanan, ketertiban, kenyamanan masyarakat4. ...
-
1. SEJARAH DESA
Menurut cerita tutur dari masyarakat tertua secara getuk tular bahwa Desa Babakan yang merupakan daerah pedesaan yang subur dan tumbuhan yang menghijau di atas dataran pantai yang ditumbuhi pohan yang rindang. Beberapa ratus tahun yang silam, hiduplah sekelompok masyarakat yang rukun dan damai. Pada waktu itu kehidupan sekelompok masyarakat masih primitif yang konon diawali dari seorang pengembara yang berasal dari daerah Timur. Mereka mendirikan sebuah perkumpulan atau padepokan kemudian beliau mengajak sekelompok masyarakat ...